free page hit counter

APA SAJA MANFAAT MEMBUAT DONGENG SENDIRI BERSAMA ANAK

Pernahkah kalian mendengarkan dongeng dari ibu, ayah, kaka, dan nenek sekalipun, biasanya dongeng ini dilakukan Ketika mau tidur atau saat pembelajaran terkait cerita.

Banyak dongeng-dongeng anak yang dari dulu sampai sekarang masih menjadi cerita yang asik dan menyenangkan untuk didengar berulang-ulang contohnya dongeng kura-kura dan kelinci, kelince dan buaya, cerita cinderilla serta masih banyak lagi. Dongeng-dongeng tersebut diciptakan untuk membuat kita bisa mengambil hikmah, teguran, bahagia. Banyak manfaat yang dirasakan Ketika mendengarkan dongeng apalagi khusus anak-anak. Jika dongeng itu sudah berulang-ulang kali diceritakan,alangkah lebih baiknya kita selaku orang tua menciptakannya sendiri dan bersama anak, berikut manfaat membuat dongeng sendiri bersama anak.

  1. Meningkatkan rasa bangga dan percaya diri anak atas pencapaian
  2. Meningkatkan ikatan antara orang tua dan anak
  3. Menjadi kesempatan anak untuk mengungkapkan pikiran, perasaan, ketakutan, dan pengalamannya
  4. Meningkatkan konsentrasi Meningkatkan kemampuan bahasa dan menulis

Adapun untuk Bapak ibu yang bingung dengan bahan dongeng untuk si buah hati maka saat ini banyak cerita dongeng digital di internet sebagai salah satu referensi.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *